Implementasi Kerjasama, Dosen Prodi Hukum Tata Negara jadi narasumber dalam Focus Group Discussion di Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga, 8 November 2024 – Dalam Focus Group Discussion (FGD) yang diselenggarakan oleh Pusat Studi Hukum dan Konstitusi Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) pada tanggal 8 November 2024 di Kayu Arum Resort, Cholida Hanum, M.H., Ketua Prodi Hukum Tata Negara,didapuk sebagai narasumber Read More

Komitmen Perkuat Pemberdayaan dan Pelestarian Sumber Air Desa: SPPQT dan PUSBAKUM Teken Kerjasama Pengelolaan Lingkungan

Salatiga, 06 Oktober 2024 – Bertempat di kantor Pusat Bantuan Hukum (PUSBAKUM) UIN Salatiga, telah dilaksanakan acara penandatanganan Nota Kesepahaman antara Serikat Paguyuban Petani Qaryah Thayyibah (SPPQT) dan PUSBAKUM. Kerjasama ini bertujuan untuk memperkuat pengabdian dan pemberdayaan masyarakat, dengan fokus pada advokasi Read More

Kolaborasi Strategis antara Hukum dan Syariah: FaSya UIN Salatiga bersama 8 Fakultas Hukum gelar pelatihan paralegal sebagai bentuk implementasi kerjasama antar lembaga

Laporan: Hijri ; Editor: Nanang Semarang,FaSya– Dalam upaya meningkatkan akses keadilan bagi masyarakat, Fakultas Syariah UIN Salatiga bekerja sama dengan Fakultas Hukum Universitas Semarang (FH-USM) menggelar pelatihan paralegal yang berjudul “Peran Paralegal dalam Memberikan Bantuan Hukum Guna Mewujudkan Access to Justice bagi Read More